JAKARTA - KOMPOL YUDI PERMADI S.I.K. ditengah kesibukannya, Senin, 3/3/25, menerima kunjungan KETUA UMUM FORUM JURNALIS INDONESIA (FJI) PAHRUL ROJI di Ruang kasat Narkoba Polres Jakarta Timur.
Perwira menengah kepolisian yang menjabat sebagai Kasat Nakoba Polres Jakarta Timur
Dari Forum jurnalis Indonesia (FJI) tampak hadir ketua umum forum jurnalis indonesia PAHRUL ROJI yang juga pendiri Wadah Organisasi wartawan.
“Kami apresiasi kunjungan dan niat baik sinergi Forum Jurnalis Indonesia, beserta teamnya dengan Polres Jakarta Timur” Komentar Kapolres saat diwawancarai media ini.
Lebih lanjut, KOMPOL. YUDI PERMADI menyampaikan “Ajakan menyamakan persepsi terkait penanganan pecandu narkotika, bahwa pecandu narkotika harus diobati/direhabilitasi dengan tetap mengacu pada UU”.
“Kami tadi menyampaikan ke Kapolres terkait beberapa hal yang mungkin bisa disinergikan dengan Polres Jakarta Timur.
“Diantaranya, menyamakan persepsi penanganan residen narkoba, sinergi kegiatan sosialisasi kamtibmas, kegiatan rehabilitasi residen narkotika yang teknis realisasinya akan dipertajam dengan presentasi proposal lebih lanjut” tutup Ketua umum Forum Jurnalis Indonesia (PAHRUL ROJI)
Acara silaturahmi tersebut berjalan lancar, komunikatif dan ditutup dengan doa dan foto bersama.